Website Pribadi

Selasa, 02 Oktober 2018

Pengolahan Citra - Langkah Langkah Pengolahan Citra || Materi FastTrack

PENGOLAHAN CITRA
 
 
Langkah Langkah Pengolahan Citra
  1. Perbaikan kualitas citra (Image enchanment)
    • Memperbaiki kualitas citra dengan memanipulasi parameter citra
    • Operasi perbaikan citra
      • perbaikan kontras gelap/terang
      • perbaikan tepian objek  (Edge Enchantment)
      • penajaman (Sharpening)
      • pemberian warna semu (Pseudocoloring)
      • Penapisan derau (noise filtering)
  2. Pemugaran Citra (Image Restoration)
    • Menghilangkan cacat pada citra
    • Perbedaaanya dengan perbaikan citra adalahh : Penyebab degradasi citra diketahui
    • Operasi pemugaran citra 
      • Penghilangan Kesamaran (deblurring)
      • Penghilangan Derau
  3. Perampatan citra (Image Compression)
    • Citra direpresentasikan dalam bentuk lebih kompak sehingga keperluan memori lebih sedikit namun dengan tetap mempertahankan kualitas gambar (misal dari BMP menjadi JPG)
  4. Segmentsi Citra (Image Segmentation)
    • Memecah suatu citra ke dalam beberapa segmen dengan suatu kriteria tertentu
  5. Pengorakan Citra (Image Analysis)
    • Menghitung besaran kuatintatif dari citra untuk mengetahui deskripsinya
    • Diperlukan untuk melokalisasi objek yang diinginkan dari sekelilingnya
    • Operasi pengorakan citra
      • Pendeteksian tepi objek (Edge detection)
      • Ekstraksi Batas (Boundary)
      • Represenasi daerah (Region)

0 komentar:

Posting Komentar